Senin, 11 Maret 2019

SOAL UTS KELAS VII IPS SEMESTER GENAP 2019

 Nah, buat membantu kamu siswa kelas VII IPS agar lebih menguasai materi, yuk pelajari soal UTS  berikut ini. Supaya kamu bisa

Jangan lupa klik : http://www.shopee.co.id/perabot_ku

1.       Sejumlah barang dan jasa yang ingin dibeli oleh konsumen pada beberapa tingkat harga tertentu disebut …
2.       Semakin murah suatu barang maka permintaan barang itu akan …
3.       Penjualan mobil berwarna hitam sedang meningkat disbanding warna hijau, faktor yang mempengaruhi permintaan adalah : ..
4.       Jika  penduduk suatu negara jumlahnya meningkat maka permintaan terhadap bahan pokok akan …
5.       Jika harga BBM diumumkan akan naik maka permintaan BBM akan …………………………………….. pada saat ini.
6.                 6           Perhatikan kurva di bawah ini !

                  
                  Pada kurva tersebut ketika harga 10.000 berapakah jumlah barang yang diminta !.....

7.     Suatu  permintaan yang diiringi dengan kemampuan membeli disebut permintaan …
8.     Permintaan yang dilaksanakan oleh masyarakat banyak atau pada umumnya disebut Permintaan …
9.     Perhatikan gambar kurva berikut !

               Kurva tersebut menunjukkan kurva ….
10.   faktor-faktor yang mempengaruhi penawaran adalah …
11.   Ketika harga barang naik,  maka jumlah barang yang ditawarkan cenderung ….
12.   Ketika terjadi kesepakatan pada suatu harga antara penjual dan pembeli maka saat itu pasar mempunyai fungsi …
13.   Suatu tempat yang digunakan penjual dan pembeli untuk bertemu dan melakukan transaksi disebut …
14.   Contoh  pasar abstrak adalah …
15.   Bursa lowongan kerja termasuk pasar …
16.   Pasar hewan yang biasa buka setiap hari kamis, disebut pasar …
17.   ciri pasar persaingan tidak sempurna antara lain …
18.   Salah satu ciri orang kreatif  yaitu…
19.   Kemampuan seseorang untuk melahirkan sesuatu yang baru, baik itu berupa gagasan maupun karya nyata yang relative berbeda dengan yang ada sebelumnya  disebut …
20.   Tindakan setiap orang yang selalu mencari tantangan baru dengan mengutamakan suatu standart tertentu,yang didorong oleh hasrat ingin berpprestasi dan memperoleh keuntungan disebut……

JAWABLAH PERTANYAAN BERIKUT!
1.
Apakah arti harga keseimbangan?
2.
Bagaimana proses terbentuknya harga pasar?
3.
Buatlah grafik harga keseimbangan dari data berikut!
Harga (price)
Jumlah Permintaan
(demand)
Jumlah Penawaran
(suply)
Rp. 800.00
Rp. 700.00
Rp. 600.00
Rp. 500.00
Rp. 400.00
Rp. 300.00

20 unit
40 unit
60 unit
80 unit
100 unit
120 unit
110 unit
90 unit
70 unit
50 unit
30 unit
10 unit


Tidak ada komentar:

Posting Komentar